10 Manfaat Blewah untuk Kesehatan, Salah Satu Buah Favorit Saat Bulan Puasa Ramadhan

- Jumat, 10 Maret 2023 | 11:17 WIB
10 Manfaat Blewah, Salah Satu Buah Favorit Saat Bulan Puasa Ramadhan. (Pixabay/Gyna Grenier)
10 Manfaat Blewah, Salah Satu Buah Favorit Saat Bulan Puasa Ramadhan. (Pixabay/Gyna Grenier)

Fokus Media - Buah blewah merupakan salah satu menu minuman favorit saat bulan puasa Ramadhan, banyak digemari banyak kalangan yang segar dan kaya akan kandungan air.

Di mana blewah ini sering dijadikan minuman es buah, saat berbuka puasa banyak umat muslim di Indonesia pada bulan Ramadhan.

Mengingat bulan Ramadhan akan segera tiba, berikut ini akan dijelaskan berbagai manfaat buah blewah bagi kesehatan kamu saat menjalani ibadah puasa.

Baca Juga: 10 Manfaat Susu Kambing untuk Kesehatan Tubuh yang Jarang Diketahui: Kandungan Gizi dan Efek Sampingnya

Seperti yang dilansir pada laman NU Online, Buah ini berwarna kuning keemasan yang kaya dengan banyak nutrisi terkandung, yaitu vitamin B, folat, vitamin E, vitamin K, zinc, kolin, selenium, dan zat besi.

Ditambah juga dengan kaya akan kandungan antioksidan seperti flavonoid, lutein, zeaxanthin, dan beta karoten.

Buah merupakan buah yang berbuah pada musim panas, dan ini memiliki banyak manfaat bagi kesehatan anda saat menjalani ibadah puasa.

Baca Juga: 10 Ide Jualan di Bulan Puasa yang Bisa Kamu Coba, Modal Kecil Untung Besar

Dilansir dari MedicineNet, buah blewah memiliki banyak manfaat menjaga kesehatanmu selama menjalani puasa di bulan Ramadhan, berikut penjelasannya:

1. Meningkatkan penglihatan 

Memakan bua blewah dapat meningkatkan daya penglihatan. Yang mengandung Vitamin C, zeaxanthin, dan karotenoid.

Buah blewah bisa meningkatkan penglihatan mata serta dapat mengurangi risiko menderita katarak dan degenerasi makula.

2. Menjaga serta menyeimbangkan cairan tubuh dan elektrolit

Buah blewah ini sangat memiliki banyak akan kandungan air dan elektrolit. Membantumu untuk menjaga cairan tubuh saat ibadah puasa, karena tidak minum dan makan.

Halaman:

Editor: A. Mahfud

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X